Mamuju, Katinting.com – Sebanyak 53 Pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Mamuju dikukuhkan di areal Maleo Waterpark Mamuju. Jumat 4 Februari 2022
Pengukuhan ini dilakukan langsung oleh Ketua KONI Provinsi Sulawesi Barat H. Ali Baal Masdar. Diantarnya yang dikukuhkan adalah H. Hanafi, S. Sos sebagai Ketua Umum, Muh. Zulfikar Suhardi sebagai Sekretaris Umum, serta Hapisa Ayyub sebagai Bendahara Umum.
Berikut ini dokumentasinya :
Adv Diskominfosandi