Papalang, Mamuju – Bupati Mamuju, Hj. Sitti Sutinah Suhardi melantik empat kepala desa di Kecamatan Papalang hasil Pilkades Desember 2021 lalu. Rabu, 19 Januari 2022.
BACA JUGA : Lantik 4 Kades di Kecamatan Papalang, Sutinah Harap Sinergi dengan Pemkab
Berikut ini empat kepala desa yang dilantik di Kantor Kecamatan Papalang :
- Abdul Rahman sebagai Kepala Desa Salukayu,
- H. Sudirman sebagai Kepala Desa Toabo
- Abdul Wahab, S.Sos sebagai Kepala Desa Bonda, dan
- Baharuddin K. sebagai Kepala Desa Sukadamai.
Adv. Diskominfosandi Mamuju/AF