
Pasangkayu, Katinting.com – Anggota DPRD Kabupaten Pasangkayu, Arham Bustaman, turun langsung dalam pelaksanaan Gerakan Tanam Padi Serentak (GERTAK) yang berlangsung di Desa Pangiang, Kecamatan Bambalamotu, pada Selasa (14/1).
BACA JUGA:Â Arham Bustaman Dukung Gerakan Tanam Padi Serentak untuk Swasembada Pangan di Pasangkayu
Arham Bustaman, yang juga merupakan anggota DPRD dari Partai NasDem terlihat aktif terlibat dalam kegiatan tersebut dengan ikut menanam padi bersama Dinas terkait, jajaran TNI, Polri, serta para petani setempat.
Gambar berikut memperlihatkan Arham Bustaman bersama dinas pertanian, aparat TNI/Polri dan petani yang kompak menanam di sawah:
(*)

